Selasa, 24 Januari 2012

#mozaik 2011

judul postingan diatas adalah hastag atau tagar (tanda pagar) yang saya gunakan dalam akun twitter (@aria_sky) untuk sekedar kilas balik apa saja yang telah saya lakukan, satu tahun yang lalu, di 2011. Ternyata untuk menemukan hastag tersebut saya membutuhkan waktu lamaa dengan manual. Karena dalam waktu 20 hari terakhir ini saya telah melakukan aktivitas tweeting hingga 1000 tweets. hoho. Jumlah yang gak sedikit. Maka dari itu, saya gak bisa cari dengan manual melalui web. Saya googling dengan kata bantu : " mencari tweet lama dan ketemu web ini : http://snapbird.org/

berikut skrinsut saya dengan kata pencarian #mozaik 2011 dalam snapbird


snapsut dengan snapbird untuk #mozaik 2011 :)

bagi sobat muda, yang pengen tau apa aja yang saya tweet dengan senang hati saya posting dimari. cekidot ya.. (sori ya, batja nya dari bawah ya..)



Ternyata sodara2, tweetnya kepotong.. huhu...padahal ada banyak kisah tuh di Januari- April 2011. 
Mending #konser aja ahh.. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

terimakasih sudah berkunjung ke ariawiyana.co.cc